About U
Pagi ini aku berkunjung ke tempat dimana kita seperjuangan dulu Masa-masa itu dan semua memori tentangmu masih tetap tak lekang oleh waktu Hffft, andai saja tuhan mengabulkan doamu Andai saja kau ditempat yang sama denganku Andai saja bukan permintaan maaf yang kau terima saat itu Mungkin hari ini aku bisa menyaksikan lagi senyum Manis dan teduh wajahmu yang tak akan pernah pudar walaupun cuma sebentar. Protesku, dalam diam karna bayang-bayang tentangmu Masih saja terekam dalam ingatan Ditempat ini beberapa tahun yang lalu kau duduk bersama denganku Menceritakan banyak hal tentang kekasihmu, makanan kesukaanmu, tempat makan favoritmu, hal-hal yang kau benci, impianmu kedepan termasuk juga joke joke recehmu dan kau selalu berhasil menghiburku Ah, aku menyukaimu sejak pertama kita bertemu Entah, bagaimanapun dirimu sekarang yang selalu ku ingat kau adalah cinta pertamaku ditempat ini Lima tahun yang lalu, Yang tidak pernah terbalaskan lebih tepatnya :D "A thousand of time time...